sumber : theodysseyonline.com Bicara tentang Move on, aku yakin hal pertama yang terlintas di benak kalian adalah 'Ngelupain mantan'. Padahal, move on ini memiliki arti yang sangat luas. Tapi, di sini aku gak akan membahas tentang arti move on, karena pasti kata ini sangat familiar di telinga kita semua. Yap, kata yang sangat mudah diucap, namun sangat sulit dijalani. Haha. Menurut aku, move...